Selamat Datang

Terima kasih atas kunjungan anda


Jumat, 30 Agustus 2013

Cara menghitung luas atap baja ringan

Bagaimana caranya menghitung luas atap baja ringan. untuk memudahkan konsumen menghitung luas atap baja ringan berikut kami pandu cara menghitung luasan atap. pada dasarnya menghitung luasan atap harus diketahui terlebih dahulu luas bangunan yang tertutup atap. bila luas bangunan yang tertutup atap tersebut diketahui langkah selanjutnya harus diketahui sudut kemiringan atap. bila sudut kemiringan atap diketahui maka kita tinggal membaginya dengan cosinus sudut yang diketahui tersebut. misal sudut kemiringan atap 30 derajat maka luasan atap baja ringan tersebut adalah : luasan bangunan yang tertutup atap 100m : cos 30 = luas bangunan yang tertutup atap 100 m2 : 0,866 = 115.47 m2 panduan untuk menghitung luas baja ringan tersebut dapat digunakan dengan kemiringan atap berapapun tinggal diganti sudut kemiringan atap tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar